Home » » 12 Stadion Terbaik di Indonesia

12 Stadion Terbaik di Indonesia


Indonesia merupakan negera gila bola.Banyak klub-klub di Indonesia dan basis suporter fanatiknya .Indonesia sendiri juga mempunyai stadion-stadion yang megah dan besar untuk menampung suporter yang selalu membludak di setiap pertandingan.

Kali ini kami akan merangkumkan 12 Stadion Terbaik dari Seluruh Indonesia yang merupakan kebanggan/ikon sebuah tim dan tentunya kebanggaan Indonesia.

Berikut 12 Stadion Terbaik di Indonesia versi Bola Indonesia:
1.Stadion Utama Gelora Bung Karno
 
Stadium yang menjadi kebanggaan rakyat Indonesia ini terletak di Jakarta Pusat. Stadion ini dinamai untuk menghormati Soekarno, Presiden pertama Indonesia, yang juga merupakan tokoh yang mencetuskan gagasan pembangunan kompleks olahraga ini.Stadium ini menjadi kandang tim ibukota Persija Jakarta dan tentunya Timnas Indonesia.Stadium yang memiliki kapasitas 88.083 (100.800 berdiri) merupakan salah satu stadion termegah dan terbaik di Indonesia.

2.Stadion Utama Riau
 
Stadion Utama Riau adalah sebuah stadion serbaguna di Pekanbaru, Riau, Indonesia . Setelah selesai pada tahun 2012, maka akan digunakan terutama untuk pertandingan sepak bola dan akan menjadi tuan rumah upacara pembukaan dan penutupan Pekan Olahraga Nasional 2012 serta Islamic Solidarity Games 2013. Stadion ini mampu menampung 44.000 penonton & menghabiskan dana hingga Rp 1,18 triliun .Stadion ini dibangun pada tahun 2009 dan akan selesai pada tahun 2012 sebelum pembukaan PON 18 2012 yang dilaksanakan di Riau.

3.Stadion Gelora Bandung Lautan Api
 
Stadion Gelora Bandung Lautan Api adalah sebuah stadion olahraga yang berada di Desa Mekar Mulya, Kecamatan Gedebage, Kota Bandung. Stadion ini akan menjadi home base klub sepak bola asal Kota Bandung yaitu Persib Bandung di musim kompetisi 2013.Stadion ini di desain berstandar internasional, rumput yang digunakan adalah dari jenis Zoysia Matrella (Linn) Merr yakni rumput kelas satu standar FIFA. Stadion ini dilengkapi dengan lapangan sepakbola, atletik, kantor, sirkulasi, tribun atap full keliling, servis, big screen dan kursinya tahan api dengan kursi merk Ferco. Karena standard FIFA itulah jumlah kursi penonton hanya 38.000 orang. Kalau tanpa kursi sebenarnya bisa menampung 72.000 orang.

4.Stadion Utama Palaran
 
Stadion Utama Kaltim atau sering disebut pula Stadion Utama Palaran adalah sebuah stadion serbaguna di Kota Samarinda, Kalimantan Timur yang merupakan bagian dari kompleks olahraga Kompleks Stadion Utama Kaltim. Stadion ini dibangun oleh Pemerintah Provinsi Kaltim untuk menghadapi PON XVII dan diresmikan penggunaannya oleh Presiden RI Susilo Bambang Yudhoyono pada tanggal 18 Juni 2008.Stadion ini digunakan sebagai tempat upacara pembukaan PON XVII pada tanggal 5 Juli 2008dan upacara penutupan PON XVII pada 17 Juli 2008. Selain itu stadion ini juga ditunjuk oleh PSSI menggelar babak final dan 8 besar Divisi Utama Liga Indonesia 2008.Stadion ini sendiri memiliki kapasitas 50.000 - 60.000 orang.

5.Stadion Gelora Bung Tomo
Stadion Gelora Bung Tomo, bagian dari Pusat Olahraga Surabaya, adalah sebuah stadion serbaguna yang terletak di Surabaya, Indonesia. Stadion ini dibuka pada 6 Agustus 2010.Keseluruhan komplek olahraga sedang dibangun. Stadion ini akan digunakan untuk pertandingan sepak bola dan menjadi basis baru bagi Persebaya 1927 dan Persebaya Surabaya, menggantikan Stadion Gelora 10 November. Stadion ini dapat menampung 55.000 penonton.

6.Stadion Gelora Sriwijaya
 
Stadion Gelora Sriwijaya (juga disebut Stadion Jakabaring) berlokasi di Palembang, Indonesia, stadion ini juga diakui sebagai salah satu stadion terbaik yang bertaraf internasional.Kebanyakan, stadion ini difungsikan untuk tempat penyelenggaraan pertandingan-pertandingan sepak bola. Stadion dengan luas lahan sekitar 40 hektar ini dapat memuat hingga 36.000 - 40.000 orang dengan 4 tribun (A, B, C dan D) bertingkat mengelilingi lapangan. Tribun utama di sisi barat dan timur (A dan B) dilindungi atap yang ditopang 2 pelengkung (arch) baja berukuran raksasa. Bentuk atap stadion merupakan simbol kejayaan kemaharajaan Sriwijaya di bidang maritim yang dilambangkan oleh bentuk perahu dengan layar terkembang. Stadion ini beralamat di Jalan Gubernur H. A. Bastari, 

7.Stadion Si Jalak Harupat
 
Si Jalak Harupat adalah suatu stadion olahraga yang berlokasi di desa Kopo dan Cibodas, Kecamatan Soreang, Kabupaten Bandung. Nama Si Jalak Harupat diambil dari julukan salah seorang pahlawan nasional dari Bojongsoang, Bandung yaitu Otto Iskandardinata.
Kini stadion tersebut menjadi milik Pemerintah Kabupaten Bandung. Persikab Bandung, yang merupakan wakil Kabupaten Bandung di Liga Indonesia menjadikan stadion tersebut sebagai kandangnya. Begitu pula dengan tim sekota Persikab, Persib yang menjadikan stadion ini sebagai homebase mereka.

Stadion ini dibangun mulai Januari 2003 pada saat Kabupaten Bandung dipimpin oleh bupati Obar Sobarna. Selanjutnya diresmikan pada hari jadi Kabupaten Bandung ke 364, tanggal 26 April 2005 oleh Agum Gumelar yang menjabat sebagai Ketua Umum Komite Olahraga Nasional Indonesia Pusat.Stadion ini sendiri memiliki kapasitas 35.000 orang.

8. Stadion Kanjuruhan
 
Stadion Kanjuruhan adalah sebuah stadion sepak bola yang terletak di Kepanjen, Malang, Jawa Timur, Indonesia. Kapasitasnya berjumlah 40.210 tempat duduk. Stadion ini merupakan markas kesebelasan sepak bola asal daerah Malang, yakni Arema Indonesia.
Stadion Kanjuruhan dibangun sejak tahun 1997 dengan biaya lebih dari 35 milyar.
Pada tanggal 9 Juni 2004, stadion ini diresmikan oleh Presiden Megawati Soekarnoputri, saat pembukaan digelar pertandingan kompetisi Divisi Satu Liga Pertamina tahun 2004, antara Arema melawan PSS Sleman. Pertandingan berakhir untuk kemenangan Arema 1-0.

9. Stadion Harapan Bangsa

 
Stadion Harapan Bangsa atau Stadion Lhong Raya adalah sebuah stadion sepak bola di Kota Banda Aceh, NAD, yang juga merupakan markas klub sepak bola Persiraja Banda Aceh dan Atjeh United FC yang bermain di Liga Primer Indonesia tahun 2011/2012. Stadion ini direnovasi setelah bencana Gempa bumi Samudra Hindia 2004. Stadion Harapan Bangsa memiliki kapasitas 45000 tempat duduk. Stadion kebanggaan Tanah Rencong ini sempat menjadi salah satu stadion Termegah di Indonesia tahun 2000 namun akibat kurangnya perawatan di stadion ini dan Terjadinya Gempa Tsunami membuat julukan itu menjadi hilang.

10.Stadion Gelora Delta
 
Stadion Gelora Delta adalah stadion multi-guna di Sidoarjo, Jawa Timur, Indonesia. Stadion ini lebih sering dipergunakan untuk menggelar pertandingan sepak bola. Stadion ini memiliki kapasitas untuk 35.000 orang. Stadion kebanggaan rakyat Sidoarjo ini adalah kandang dari klub sepakbola terkenal dari Sidoarjo bernama Deltras FC.


11.Stadion Aji Imbut Tenggarong
 
Stadion Aji Imbut adalah sebuah gelanggang olahraga/stadion yang berlokasi di desa Perjiwa, Tenggarong Seberang, Kutai Kartanegara, Kabupaten Kutai Kartanegara, provinsi Kalimantan Timur, Indonesia. Stadion ini dibangun sebagai sarana olahraga untuk PON XVII tahun 2008.Sebelumnya stadion ini bernama Stadion Madya Tenggarong atau Stadion Kudungga. Kemudian, pada tanggal 28 Maret 2011 Gubernur Kalimantan Timur Awang Faroek Ishak meresmikan stadion ini dengan nama Stadion Aji Imbut.Stadion yang memiliki kapasitas 35.000 orang ini menjadi kandang bagi tim Mitra Kukar.

12.Stadion Maguwoharjo
 
Stadion Maguwoharjo adalah sebuah stadion sepak bola di Kabupaten Sleman, DI Yogyakarta, yang juga merupakan markas klub sepak bola PSS Sleman. Stadion ini dibangun pada tahun 2005 dan mengalami pembenahan pada tahun 2007 akibat dari gempa bumi yang terjadi pada 27 Mei 2006. Stadion Maguwoharjo memiliki kapasitas 40.000 tempat duduk. Stadion ini memiliki tipe Stadion Sepakbola Modern dengan konsep “Mini San Siro” dengan ciri khas menara yang terletak di empat penjuru stadion dengan tangga berputarnya. Seperti halnya stadion-stadion modern lain di Eropa terutama di Inggris stadion ini tidak memiliki lintasan atletik sehingga penonton akan lebih nyaman dalam menyaksikan pertandingan.

2 komentar:


  1. NURHAYATI TKW DI MALAYSIA

    ====================================

    Lewat internet ini saya mengutarakan
    ucapan terima kasih saya kepada MBAH DEWA
    yang telah membantu kehidupan keluarga saya
    dulunya saya Cuma seorang buruh kasar yang
    bekerja di salah satu kebun kelapa sawit
    milik : tuan H. BADRUN
    di daerah malaysia penghasilan saya
    perhari Cuma 55ribu rupiah,hanya pas pasan
    untuk mengecukupi kehidupan keluarga saya
    Alhamdulillah sekarang Sejak saya bergabung
    jadi member_ MBAH DEWA BHARATA_
    dan ini. Kemenangan saya yg Ke 3X
    Kemarin Di kasih lagi.4D togel malaysia benar-benar tembus...
    impian saya selama ini sudah jadi kenyataan.
    Alhamdulillah Kehidupan keluarga saya pun
    jauh lebih baik dari pada sebelumnya.
    Buat saudara bapak/ibu yang ingin mendapatkan
    REJEKI melalui jalan TOGEL..atau yg sdh bosan dgn kemiskinan
    Hub: MBAH DEWA BHARATA Di:( 082 316 555 388- )
    atau Klik Situs resmi kami. di bawah ini.....

    KLIK-> BOCORAN TOGEL HARI INI


    di jamin anda akan bahagia dengan keluarga
    yang punya rumah salam jackpot & damai selalu











































    Bpk.SYUKUR DI PAPUA

    ***********************************

    ...
    assalamualaikum wr,wb
    MBAH… saya SYUKUR
    mengucapkan banyak2 terima
    kasih kepada MBAH DEWA
    atas nomor togelnya yang
    kemarin MBAH berikan
    alhamdulillah
    ternyata itu benar2 tembus
    MBAH dan berkat bantuan
    MBAH DEWA saya bisa
    melunasi semua hutan2
    orang tua saya yang ada di
    BANK BRI dan bukan hanya
    itu MBAH alhamdulillah
    sekarang saya sudah bisa
    bermodal sedikit untuk
    mencukupi kebutuhan
    keluarga saya sehari2. itu
    semua berkat bantuan MBAH
    DEWA sekali lagi
    makasih banyak yah MBAH…
    yang ingin mencari modal dgn jalan singkat
    melalui jalan togel HUB: MBAH DEWA BHARATA
    DI: ( 082 316 555 388 ) dijamin tdk mengecewakan.
    atau kunjungi situs resmiNya dibawah

    BalasHapus

  2. awalnya saya tdk percaya karena beredar di media sosial dukun togel itu banyak penipuan,bahkan saya sudah tertipu 3x sama dukun palsu yg mengatasnamakan dirinya mbah2 dan aki-aki,saya disuruh mengirim mahar sekian sudah kirim mhar malah kabur dan nomornya nggak aktif,waktu itu saya kecewa karena saya tertipu 17juta itupun uang saya pinjam dari rekan kerja saya di palembang,
    tapi syukur alhamdulillah kekecewaan saya kemarin menjadi tapuk tangan dan legah rasanya alhamdulillah saya sudah menemukan orang yg pas yg bisa merubah hidup saya yaitu adalah OM AGUS
    ALHAMDULILLAH angka yg diberikan om agus tadi siang di putaran singapura pools lansung 2D 1 line (84) benar2 tembus 100% alhamndulillah saya menang 11jt benar benar om agus adalah paranormal yg hebat dan bisa dipercaya,karena saya sudah membuktikan sendiri sudah 7X om kasih angka baru 1X Meleset. saya cuma menyampaikan kepada anda semua khusus pecinta nomor togel yg sering kalah silahkan bergabung jadi member om agus silahkan hub di no 082380387219 atau klik https://www.facebook.com/nomortogeltembus dan semoga yg sudah bergabung bisa sukses seperti saya.intinya cuma 1 yg penting kita yakin dan percaya

    BalasHapus